Tips
Loading...

RISET PASAR UNTUK MEMBUKA LOKASI USAHA BARU


Jika Anda sedang mempertimbangkan untuk memperluas perusahaan Anda dengan membuka kantor cabang di kota-kota atau lokasi tertentu, mungkin Anda perlu melakukan beberapa riset pasar di daerah itu sebelum membuat keputusan.

Cara terbaik untuk melakukan ini adalah untuk mendapatkan jawaban atas pertanyaan-pertanyaan berikut:
  1. Produk atau jasa apa yang paling dibutuhkan oleh pelanggan di daerah itu? 
  2. Apa kebutuhan dan harapan pelanggan yang tidak terpenuhi oleh perusahaan yang sudah ada di daerah itu? 
  3. Siapa yang akan menjadi pesaing terbesar Anda di daerah tersebut dimana Anda sering kehilangan penjualan, dan mengapa Anda kehilangan penjualan tersebut? 
  4. Kira-kira berapa banyak produk yang dapat terjual oleh tiap-tiap petugas penjualan setiap tahun selama tiga tahun ke depan? 
Dari informasi ini Anda dapat meramalkan penjualan di cabang baru Anda, mengidentifikasi lini produk terbaik untuk daerah itu, menentukan produk baru apa yang harus Anda sediakan, dan mengembangkan strategi untuk menghadapi pesaing Anda.

Anda juga harus mengidentifikasi pelanggan potensial baru yang mungkin telah Anda lewatkan.

Nah, sekarang Anda telah siap untuk melakukan riset pasar untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan diatas. Lalu, bagaimana cara melakukannya?

Jika Anda masih ragu untuk melakukannya sendiri, dengan senang hati kami akan bantu Anda dalam melakukan riset pasar ini sehingga Anda dapat melakukannya sendiri di masa mendatang.

Anda bisa menghubungi kami  >>>disini

Share on Google Plus

About Admin

Hi, I'm Sekar Ayu. Over the years, we have built a reputation through the knowledge and experience. Our services are always designed for customers with a competitive cost, and we combine experience with innovative solutions that can be integrated into your business applications.
    Blogger Comment
    Facebook Comment